Selasa, 20 November 2012

SOAL UAS BAHASA INDONESIA SMK KELAS X SEMESTER 1



1.      Yang termasuk fakta adalah...
a. Rumah yang terkena banjir berjumlah 92 buah.
b. Semua anak Indonesia wajib bersekolah.
c. Kita harus memberantas narkoba sampai ke akarnya
d. Agar lingkungan kota bersih mari kita jaga kebersihan.
e. Jakarta rawan kecelakaan lalu lintas.

2.      Kalimat yang merupakan fakta khusus ialah...
a. Indonesia belum memiliki kereta api bawah tanah.
b. Peristiwa itu terjadi pada pagi hari,sabtu,23 Juni 2007 di pantai Indramayu.
c. Beberapa nelayan dinyatakan hilang saat melaut.
d. Para siswa  harus melakukan ujian susulan karena sakit.
e. Kita harus menghormati orang tua dan guru.


3.      Gizi yang baik sangat diperlukan untuk pertumbuhan dan kecerdasan,terutama untuk anak-anak balita dan usia sekolah. Dalam situasi seperti sekarang,banyak anak usia sekolah yang perlu mendapatkan bantuan.Ibu-ibu pengajian mengadakan kegiatan sosial dengan nama “Peduli Balita”,misalnya pemberian minuman susu gratis dan pemberian makanan bergizi.
Pernyataan yang sesuai dengan fakta dalam bacaan di atas adalah...
a. Kegiatan itu baik, tetapi apakah tidak menimbulkan kecemburuan sosial ?
b. Kegiatan-kegitan positif dalam menunjang perbaikan gizi balita perlu direalisasikan.
c. Sebaiknya, sebelum kita melaksanakan kegiatan, perlu dievaluasi untung dan ruginya.
d. Pikiran saya sejalan dengan gagasan anda, yaitu bahwa fakta tentang anak putus sekolah perlu dicari.
e. Saya sependapat dengan  Anda dan siap membantunya.

4.      Yang merupakan bahasa surat kabar ialah...
a. Alfalfa mengandung klorofil yang bermanfaat bagi kesehatan manusia .
b. Penelitian ini mengandung objek didaerah utara wilayah Cirebon.
c. Proses pemilihan kepala daerah berlangsung sangat tertib.
d. Kebakaran hanguskan puluhan rumah di penjaringan utara.
e. Rasa terimakasih kami sampaikan pada semua pihak yang telah membantu.

5.      Manakah yang termasuk ragam bahasa ilmu pengetahuan ?
a. Kejadian ini melibatkan berbagai disiplin ilmu .
b. Drama kolosal itu digarap oleh sutradara Imam Tantowi.
c. Saturnus memiliki diameter kurang lebih 10 kali diameter bumi dalam tatasurya
d.Beberapa pekerja ikut tertimbun tanah longsor itu .
e. Gunung semeru menunjukan aktivitasnya.

6.      Manakah yang termasuk ragam bahasa sastra ?
a.Polisi dan TIM
SAR belum menemukan nelayan yang hilang .
b. Lelaki umur 30 tahun dan berjenggot itu masuk ke
rumah makan itu dengan tenang
c. Pasien RS itu memprotes adanya mal praktek yang terjadi padanya.
d. Tumbuhan anggur hidup didaerah tropis dengan kelembababan tertentu.
e. Hasil penyelidikan sementara menunjukan ialah tersangkanya.

7.      Kalimat yang menyatakan hasil adalah ...
a. Rambutan itu mahal harganya
b. Ia suka berkumpul dengan temanya di pangkalan itu
c.Penghasilanya bisa mencapai 5
juta  perbulan
d. Ia memendam perasaannya selama 5 tahun
e. Karanganya mendapat juara 1 lomba mengarang tingkat kota madya

8.      Kalimat yang menyatakan proses ialah ...
a.Pemerintah merencanakan pembangun transportasi sungai di
Jakarta
b. Penantian yang panjang membuahkan hasil sangat mengharukan antara sang ibu dan anaknya
c.Habis manis sepah dibuang
d. Pengungsi korban lumpur lapindo mengharapkan bantuan pemerintah
e.Telah terjadi unjuk rasa besar
- besaran pada hari buruh sedunia .

9.      Sejak jam 7 pagi , ia mengikuti ... tentang narkoba .
Kata berimbuhan pe-an untuk mengisi titik titik yang tepat a
dalah ...
a. Pelajaran
b. Pembrontasan
c. Penanggulan
d.Penyuluhan
e. Penelitian

10.  Ia diminta pimpinan untuk menyerahkan ... keungan bulan ini .
Kata berakhiran –an untuk pengisi titik -  titik yang tepat pada kalimat diatas adalah ...
a. Laporan
b. Rincian
c. Uraian
d. Rancangan
e. Bayara
n

Tidak ada komentar:

Posting Komentar